Rabu, 27 Maret 2013

SeiDive 7002-JDM

Bagaimana membuat arloji yang kelak menjadi cikal bakal the most wanted SeiDive watch di masa depan ini, tampil gemilang seperti masa lalunya dulu, dengan penampilan sedikit berbeda ketimbang saudara-saudaranya? 

Light custom, itulah pilihannya. Buka kaca dan diganti dengan model cembung.. Itu saja? Tentu tidak. Menelanjangi seluruh tubuh hingga memisahkan komponen-komponen mesin untuk dibersihkan dan dirakit ulang, adalah keinginan Dody Wijaya, pemiliknya. Inilah hasil akhirnya..

Seiko Diver 7002-7001 (Japan Domestic Market)
Case: original, polished
Glass: bubble glass (dome on top)
Dial: after market
Hands: after market
Crown: original
Insert: after market
Movement: original 7002, overhaul, oily
Strap: rubber, after market

Enjoy the pict!










Tidak ada komentar:

Posting Komentar